Sat Samapta Gelar Patroli, Antisipasi Aksi Premanisme di Wilayah Hukum Polres Polman
POLMAN – Personel Satuan Samapta (Satsamapta) Polres Polewali Mandar (Polman) melaksanakan kegiatan patroli dialogis dalam rangka mengantisipasi potensi aksi premanisme dan gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polres Polman, Senin (13/10/2025).…
Tasming Hamid Lantik 134 Pejabat, Tegaskan Komitmen Penguatan Reformasi Birokrasi di Parepare
Koridor.id, PAREPARE – Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, melantik dan mengambil sumpah 134 pejabat di lingkungan Pemerintah Kota Parepare. Pelantikan tersebut mencakup Pejabat III dan IV, Administrator, Pejabat Pengawas, Pejabat…
Barru Dapat Anggaran IJD Rp32,5 Miliar Pembangunan Infrastruktur Jalan Pedesaan
Koridor.id, BARRU — Kepemimpinan Bupati Andi Ina Kartika Sari, S.H., M.Si., bersama Wakil Bupati Dr. Ir. Abustan A.Bintang, M.Si., kembali menunjukkan hasil konkret dalam upaya pembangunan daerah. Kabupaten Barru berhasil…
Bupati Barru, Andi Ina Menerima Piagam Apresiasi Mohammad Syafe’i Awards
Koridor.id, JAKARTA — Komitmen Pemerintah Kabupaten Barru dalam mendorong transformasi pendidikan kembali mendapat pengakuan di tingkat nasional. Bupati Barru, Andi Ina Kartika Sari, S.H., M.Si., menerima Piagam Apresiasi Mohammad Syafe’i…
Bhabinkamtibmas Polsek Tapango Monitoring Penyaluran BLT-DD Tahap III Tahun 2025
POLMAN — Bhabinkamtibmas Desa Batu Polsek Tapango Polres Polman, Aipda Johari Manihuruk, melaksanakan kegiatan monitoring penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) tahap III tahun anggaran 2025, bertempat di Aula…
Bhabinkamtibmas Polsek Tutar Hadiri Musrembang Desa Besoangin Utara untuk Penetapan RKPDes 2026 dan DU RKPDes 2027
POLMAN,--Bertempat di Aula Kantor Desa Besoangin Utara, Kecamatan Tutar, Kabupaten Polewali Mandar, dilaksanakan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrembangdes) dalam rangka penetapan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026…
Personel Polres Polman Laksanakan Pengamanan Gerakan Pangan Murah Partai Golkar Dalam Rangka HUT Ke-61 Tahun 2025
POLMAN,--Personel Polres Polman melaksanakan pengamanan kegiatan Gerakan Pangan Murah yang digelar oleh Partai Golkar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-61 Partai Golkar tahun 2025 di Jalan Bahari,…
Tasming Hamid Lantik Amarun Agung Hamka sebagai Sekda Parepare, Titip Sukseskan 18 Program Untuk Masyarakat
Koridor.id, PAREPARE - Wali Kota Parepare, Tasming Hamid, resmi melantik dan mengambil sumpah Amarun Agung Hamka, S.STP., M.Si. sebagai Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Parepare. Upacara pelantikan berlangsung khidmat dan penuh…
Direspons Cepat Aduan Warga, Pipa Bocor di Mattirotasi Telah Diperbaiki
Koridor.id, PAREPARE -- Tim transmisi PAM Tirta Karajae Kota Parepare kembali menunjukkan aksi tanggap cepat dalam merespons laporan masyarakat yang disampaikan melalui kanal “Lapor Pak Wali”. Laporan tersebut berkaitan dengan…
Hadiri Rakornas TPKAD, Bupati Andi Ina Sampaikan Komitmen Akses Keuangan Hingga Kemasyarakat
Koridor.id, JAKARTA — Bupati Barru, Andi Ina Kartika Sari, S.H., M.Si., menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Tim Percepatan Akses Keuangan Daerah (TPAKD) Tahun 2025 yang diselenggarakan di Balai Kartini, Jakarta,…

