Koridor.idKoridor.idKoridor.id
  • HOME
  • BERITA UTAMA
  • NASIONAL
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • HUKUM
  • PENDIDIKAN
  • LIFESTYLE
Cari
  • POLITIK
  • OLAHRAGA
  • Tag Berita
  • Berita Otomotif
  • Lainnya
Reading: TSM Janjikan Parepare Ramah Investasi, Lapangan Pekerjaan Terbuka Kurangi Pengangguran
Font ResizerAa
Koridor.idKoridor.id
Font ResizerAa
Cari
  • HOME
  • BERITA UTAMA
  • NASIONAL
  • EKONOMI
  • POLITIK
  • HUKUM
  • PENDIDIKAN
  • LIFESTYLE
Follow US
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan
  • Kontak kami
@2020 Koridor.id All Right Reserved

TSM Janjikan Parepare Ramah Investasi, Lapangan Pekerjaan Terbuka Kurangi Pengangguran

Diterbitkan 20 Juli 2024
Bagikan

PAREPARE, koridor.id – Calon Wali Kota Parepare Tasming Hamid (TSM) terus lanjutkan program TSM Mendengar, di posko Induk Pemenangan Cappa Ujung kelurahan Ujung Sabbang, Sabtu, 20 Juli 2024.

Tasming dalam kesempatan itu janji tuntaskan kesulitan masyarakat, kesulitan yang mendasar dihadapi masyarakat saat ini adalah sulitnya lapangan pekerjaan, ditengah biaya hidup yang semakin tinggi.

Bila diberi amanah memimpin Parepare akan fokuskan pada penyelesaian kesulitan. “Postur APBD (anggaran pendapatan belanja daerah) kita sekitar Rp. 1 triliun akan kita fokuskan pada kesejahteraan rakyat,” ujarnya.

Selain itu, fokus berikutnya adalah penyediaan lapangan pekerjaan. Menurutnya, dengan mempermudah investasi masuk akan membantu masyarakat mendapatkan pekerjaan. “Dengan mempermudah investor masuk akan membuka lapangan pekerjaan. Dan kita akan buat aturan bahwa, tenaga kerjanya harus 80 persen penduduk Parepare,” katanya.

Selain itu, lanjut Anggota DPRD Parepare ini, sejumlah program bantuan untuk mempermudah kehidupan warga, juga telah disiapkan. Diantaranya, seragam sekolah gratis, biaya kesehatan gratis, kemudian biaya pemakaman gratis, disiapkan kain kafan gratis, batu nisan hingga liang lahat.

Salah satu peserta TSM mendengar Fatmawati asal Lapadde keluhkan terkait bantuan yang belum tepat sasaran. Kemudian meminta bila duduk sebagai wali kota agar menyiapkan juga posko untuk berdialog dengan warga agar mengetahui langsung keluhan dan kebutuhan masyarakat.

Tasming Hamid dalam menjawab sejumlah pertanyaan janjikan menyelesaikan dengan sebaik-baiknya. Terkait bantuan belum tepat sasaran, janjikan bila menjadi wali kota akan melakukan pendataan ulang dengan sebaik-baiknya. (*)

Bagikan artikel ini
Facebook Twitter Whatsapp Whatsapp Email Copy Link Print

Follow Kami

235.3kFollowersLike
69.1kFollowersFollow
56.4kFollowersFollow
136kSubscribersSubscribe
4.4kFollowersFollow

Berita Terbaru

Wakil Bupati Barru Abustan Launching GRI GASPOL, Komitmen Percepatan Penurunan Stunting 
KESEHATAN 17 November 2025
Tinjau Perbaikan Jalan, Tasming Hamid Ingatkan Bekerja Sesuai Standar
BERITA UTAMA 16 November 2025
Wabup Barru Abustan Lepas Kontingen Basket Mengikuti Praporprov di Makassar
OLAHRAGA 16 November 2025
Tablig Akbar di Barru, Hadirkan Ustadz Abdul Somad dan Wakil Ketua Komisi VI DPR Nurdin Halid
BERITA 16 November 2025

Anda mungkin menyukai

BERITA

KPU dan Mahasiswa IAIN Kota Parepare, Berbagi Pendidikan Politik untuk Diteruskan ke Masyarakat 

15 November 2025
BERITA

Sekda Barru Pimpin Rakor Forum Komunikasi LLAJ: Menekan Angka Kecelakaan di Jalan Poros Menjadi Tugas Bersama

15 November 2025
BERITA

Jelang Gelaran Operasi Zebra 2025bPolres Parepare, Ini 8 Sasaran Pelanggaran yang Dicari 

14 November 2025
BERITA

Pemkot Parepare Klarifikasi Polemik Anggaran Toilet Sekolah: Nilai Kontrak Bukan Pembayaran Final

14 November 2025
Follow US
@2020 Koridor.id All Right Reserved
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan
  • Kontak kami
Welcome Back!

Sign in to your account